Jumat, Maret 04, 2011

MISUH??????

Betapa ingin aku mengurutkan dada. Melihat banyaknya facebooker yang suka misuh misuh. Tidak tanggung tanggung yang suka misuh, para selebriti, politisi, bahkan mereka yang menjadi tanggunganku mendidiknya baik itu yang berjilbab maupun tidak. Ah sekeras itukah hatinya?????
Misuh adalah sebuah ekspresi yang menggambarkan kondisi kejiwaan seseorang. Ia diucapkan sebagai bentuk kekecewaan terhadap sesuatu. Semakin banyak kecewa maka akan semakin banyak pula itu misuhnya. Padahal kehidupan tidak selamanya seperti yang diharapkan. Sesuatu yang tidak diharapkan itulah kekecewaan. Berapa banyak sudah kita kecewa? dan berapa sudah kita misuh? dalam sehari anda sudah memisuhi siapa saja? berapa kali???? APA JUGA SUDAH PERNAH MISUHI GUSTI ALLAH??? PADAHAL SEGALA KEJADIAN TELAH DITAQDIRKANNYA. ANDA MEMISUHI TAQDIR SAMA DENGAN MEMISUHI YANG MEMBUAT TAQDIR

0 komentar:

Kethuk Hati © 2008 Por *Templates para Você*